Menteri P2MI Pastikan Tak Ada Penempatan Pekerja Migran di Kamboja dan Myanmar.

NASIONAL89 Dilihat

Jagapost.co.id, Masyarakat diminta menghindari iming-iming tawaran pekerjaan dengan penempatan di Kamboja atau Myanmar.

Sebab, sampai saat ini Pemerintah Indonesia tidak pernah melakukan kerja sama penempatan pekerja migran di kedua negara tersebut.

Hal itu disampaikan oleh perlindungan pekerja Migran Indonesia (P2MI) Abdul Kadir Karding saat rapat kerja bersama komite III DPD RI di jakarta, 25 Februari 2025.